8 Bentuk Pembelajaran Ala Merdeka Belajar Kampus Merdeka

8 Bentuk Pembelajaran Ala Merdeka Belajar Kampus Merdeka


Y.A.I Friends!

Melalui program Merdeka Belajar Kampus Merdeka (MBKM) dari Kementerian Pendidikan, Kebudayaan, Riset dan Teknologi (Kemendikbud Ristek), mahasiswa diberi kebebasan memperoleh ilmu. Tak hanya di bangku perkuliahan, mahasiswa juga bisa mengembangkan potensi di luar kampus.

Dengan memperoleh berbagai ilmu dan pengalaman selama kuliah, hal ini sangat menunjang seorang mahasiswa saat mencari pekerjaan. Salah satu ilmu yang bisa diperoleh mahasiswa melalui program magang.

Ragam kegiatan yang bisa diambil mahasiswa, yang ada dalam buku panduan Merdeka Belajar Kampus Merdeka, terdapat 8 bentuk pembelajaran yang bisa dipilih oleh pihak kampus untuk menjalankan program ini. Apa aja sih yuk kita simak ulasannya.

Jalankan terus Memakai masker, Mencuci tangan, Menjaga jarak, Menghindari Kerumunan, Membatasi Mobilitasi dan Interaksi. Dan yang terpenting batasi aktivitas keluar rumah hanya untuk keperluan esensial.

www.yai.ac.id

Y.A.I Campus

(UPI Y.A.I - STIE Y.A.I - AA Y.A.I)

"Ensure Your Career and Bright Future"

#YAICampus #UPIYAI #STIEYAI #AAYAI #KampusStrategis #KampusFavorit

#KampusBertarafInternasional #Kuliahdijakarta

Share:

Tags: Kampus Merdeka